VISI & MISI
Visi & Misi Yayasan Abulyatama Indonesia
Adapun Misi Yayasana Abulyatama Indonesia Adalah:
Menjadi Lembaga Da’wah yang Solutif terhadap Permasalahan Ummat dengan Tauhid menjadi Landasan
Sedangkan Misinya adalah :
Mengoptimalkan Potensi Ummat Melalui pengelolaan ZISWAH untuk Memberdayakan Masyarakat dalam bidang Pendidikan, Ekonomi Sosial dan Kemanusiaan dengan Tauhid sebagai Landasan
Adapun Tujuannya adalah :
- Memberikan edukasi dan informasi Kepada Ummat (Alumni) tentang ZISWaH.
- Memberikan kemudahan pada Ummat (alumni/aghniya) agar dapat menyalurkan dana ZISWaH nya (Zakat, Infak, Sedekah, Wakaf, Hibah).
- Menjadi Mitra bagi Lembaga atau instansi baik pemerintah maupun swasta dalam penyelenggaraan program Corporate Social Responsibility (CSR).
- Turut serta dalam membangun peradaban islam melalui Pendidikan (sekolah) berbasis Tauhid
- Menyediakan akses layanan bantuan sosial dan kemanusiaan.
- Menjadi fasilitator pemberdayaan ummat dalam bidang ekonomi
0 komentar: